Batching Plantadalah Tempat mencampur atau memproduksi bahan baku Beton ready mix atau beton cair siap pakai dalam skala besar. Batching Plant di tempatkan pada sebidang tanah yang terdapat Kantor, Laboratorium, Alat Berat, dan alat – alat pembantu lainnya yang mendukung terhadap proses produksi beton dengan kualitas terbaik dan sesuai dengan standar yang berlaku.